Jajaran Korem 063/SGJ Ikuti Briefing Latihan Terintegrasi Intelijen, Teritorial dan Tempur Bagi Satuan Jajaran Kodam III/Slw Tahun 2023

    Jajaran Korem 063/SGJ Ikuti Briefing Latihan Terintegrasi Intelijen, Teritorial dan Tempur Bagi Satuan Jajaran Kodam III/Slw Tahun 2023

    KOTA CIREBON - Danrem 063/Sunan Gunung Jati Kolonel Inf Dany Rakca, S.A.P, M.Han, di dampingi Kasrem 063/Sunan Gunung Jati Letkol Arh Dhama Noviang Jaya, para Dandim Jajaran Korem 063/Sunan Gunung Jati, Kasi Ops, Dan/Ka Sat Disjan Korem 063/Sunan Gunung Jati,  Dantim Intelrem 063/Sunan Gunung Jati dan Para Pasi Intel dan ter Kodim jajaran Korem 063/Sunan Gunung Jati mengikuti Briefing Latihan Terintegrasi Intelijen, Teritorial dan Tempur bagi satuan jajaran Kodam III/Siliwangi Tahun 2023 yang dipimpin Oleh Pangdam III/Siliwangi  Mayor Jendral  TNI  Kunto Arief Wibowo secara Virtual.

    Pangdam III/Siliwangi Mayor Jendral TNI Kunto Arief Wibowo menyampaikan kegiatan Briefing Latihan Terintegrasi Intelijen, Teritorial dan Tempur bagi satuan jajaran Kodam III/Slw Tahun 2023 bertujuan untuk mengecek sejauh mana kesiapan satuan untuk melaksanakan latihan di Ruangan Puskodal Makorem 063/Sunan Gunung Jati Jalan Brigjend Darsono By Pass Kota Cirebon, Selasa (21/02/2023).

    Pada Kesempatan yang sama Danrem 063/Sunan Gunung Jati Kolonel Inf Dany Rakca, S.A.P, M.Han, mengatakan dalam penyelenggaraan Latihan Intelijen, Teritorial dan Tempur Terintegrasi TA. 2023 satuan Kodim jajaran Korem 063/SGJ, seperti yang akan dilaksanakan sekarang ini merupakan salah satu metode latihan yang sesuai dengan Undang-Undang tentang Pertahanan Negara. Keterlibatan unsur terkait, baik dari Pemda, Kepolisian dan seluruh Komponen yang ada di wilayah guna mewujudkan kerjasama dan sinergitas dalam pelaksanaan Operasi Tempur dan Operasi Perlawanan Wilayah yang disesuaikan dengan potensi di masing-masing wilayah.

    Danrem 063/Sunan Gunung Jati Kolonel Inf Dany Rakca, S.A.P, M.Han, menambahkan Keberhasilan pelaksanaan tugas Satuan TNI, khususnya TNI AD dalam melaksanakan tugas OMP maupun OMSP tidak terlepas dari penyiapan kemampuan personel dan satuan. Mengingat Kondisi Negara dalam keadaan damai Pemerintah Daerah dibawah kendali Walikota dan Bupati namun TNI-Polri tetap harus berkoordinasi untuk menjaga Kamtibmas.

    Agus S

    korem 063/sgj jawa barat kota cirebon
    A. Subekti

    A. Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Jajaran Korem 063/SGJ Ikuti Kegiatan Launching...

    Artikel Berikutnya

    Kapolda Jabar Ajak Personel Polres Cirebon...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 

    Ikuti Kami